
Pelatihan ini merupakan pelatihan yang melahirkan seorang paralegal yang bertugas membantu masyarakat yang bermasalah dengan hukum secara non litigasi, yakni dalam bentuk pelayanan hukum seperti konsultasi, negosiasi, mediasi, bantuan hukum, bahkan pendampingan korban.
Paralegal adalah seseorang yang mempunyai keterampilan hukum namun ia bukan seorang Pengacara (yang profesional) dan bekerja di bawah bimbingan seorang Pengacara atau yang dinilai mempunyai kemampuan hukum untuk menggunakan keterampilannya, oleh karna itu sangatlah penting untuk mengetahui dan memahami terkait Paralegal.
📅 21-22 April 2025
⏱ 09.00 WIB – selesai
📍 Via Zoom Meet
Benefit Pelatihan Paralegal
Benefit:
🤼 Relasi
📚 Ilmu & Wawasan
📃 E-Certificate
📃 Materi dan Akses Rekaman
💰Biaya Investasi :
Mahasiswa : Rp.150.000
Umum : Rp.200.000
Pembayaran Transfer Via Bank BSI: 7139019835 a/n Andika Dwi Amrianto
Link Pendaftaran
Jika sudah mengisi formulir diharapkan untuk konfirmasi:
0821-6987-6003 (Andika Dwi Amrianto, S.H., M.H.,C.Me)